Senin, 13 Mei 2019

Termenung

 

 

Termenung

Aku termenung 

Kusadari akhir-akhir ini aku merasa sendiri

Sepertinya aku terlalu sibuk dengan duniaku sendiri

Hingga saat aku memalingkan wajah

Mereka terlihat bahagia dengan kekasihnya

Disini

Aku tersenyum untuk diriku sendiri



Kamis, 21 Februari 2019

SUNRISE. MENTARI. MIMPI


MIMPI

Saat mentari mulai menampakkan dirinya dari ufuk timur
Saat itulah aku mulai tersadar
Bahwa yang aku alami ini hanya mimpi
Mimpi yang indah untuk di kenang

Di saat aku bersamamu
Aku merasakan nyaman
Di saat aku bersamamu
Aku merasa bahagia yang tak biasa
Bersamamu itu adalah anugerah
Anugerah yang sangat indah

Walaupun itu hanya mimpi
Entah kenapa hatiku merasa senang
Setidaknya kau masih sudi
Singgah di mimpi indahku ini

by. S. Nayla

Kamis, 14 Februari 2019

SENJA.SORE.MALAM


SENJA 

Senja dikala itu
Mentari sudah mulai menenggelamkan dirinya
Seakan-akan dia kelelahan menyinari siangnya bumi
Senja dikala itu
Aku bersama kalian wahai teman
Aku masih tersenyum riang dengan kalian wahai teman
senja dikala itu
Disaat kita masih bersama
Disaat kita tertawa bersama
Aku merindukan senja dikala itu
Disaat kita belum berpisah
Disaat kita sering bertukar pikiran
 Dan hari ini? 
Senja itu masih sama
Masih sama seperti dulu
Hanya saja keadaan yang tidak sama
Kita berpisah
Kau mengejar mimpimu disana 
Dan aku mengejar mimpiku disini


 


Senin, 11 Februari 2019

Privacy Policy for my blog

If you require any more information or have any questions about our privacy policy, please feel free to contact us by email at https://sarifatunnaila.blogspot.com/.

At sarifatunnaila.blogspot.com we consider the privacy of our visitors to be extremely important. This privacy policy document describes in detail the types of personal information is collected and recorded by sarifatunnaila.blogspot.com and how we use it.

Log Files
Like many other Web sites, sarifatunnaila.blogspot.com makes use of log files. These files merely logs visitors to the site - usually a standard procedure for hosting companies and a part of hosting services's analytics. The information inside the log files includes internet protocol (IP) addresses, browser type, Internet Service Provider (ISP), date/time stamp, referring/exit pages, and possibly the number of clicks. This information is used to analyze trends, administer the site, track user's movement around the site, and gather demographic information. IP addresses, and other such information are not linked to any information that is personally identifiable.

Cookies and Web Beacons
sarifatunnaila.blogspot.com uses cookies to store information about visitors' preferences, to record user-specific information on which pages the site visitor accesses or visits, and to personalize or customize our web page content based upon visitors' browser type or other information that the visitor sends via their browser.

DoubleClick DART Cookie


→ Google, as a third party vendor, uses cookies to serve ads on sarifatunnaila.blogspot.com.

→ Google's use of the DART cookie enables it to serve ads to our site's visitors based upon their visit to sarifatunnaila.blogspot.com and other sites on the Internet.

→ Users may opt out of the use of the DART cookie by visiting the Google ad and content network privacy policy at the following URL - http://www.google.com/privacy_ads.html

Our Advertising Partners

Some of our advertising partners may use cookies and web beacons on our site. Our advertising partners include .......

  • Google
  • Commission Junction
  • Amazon
  • Widget Bucks
  • Adbrite
  • Clickbank
  • Linkshare
  • Yahoo! Publisher Network
  • Azoogle
  • Chitika
  • Kontera
  • TradeDoubler
  • backlinks.com
  • Other

While each of these advertising partners has their own Privacy Policy for their site, an updated and hyperlinked resource is maintained here: Privacy Policies.

You may consult this listing to find the privacy policy for each of the advertising partners of sarifatunnaila.blogspot.com.

These third-party ad servers or ad networks use technology in their respective advertisements and links that appear on sarifatunnaila.blogspot.com and which are sent directly to your browser. They automatically receive your IP address when this occurs. Other technologies (such as cookies, JavaScript, or Web Beacons) may also be used by our site's third-party ad networks to measure the effectiveness of their advertising campaigns and/or to personalize the advertising content that you see on the site.

sarifatunnaila.blogspot.com has no access to or control over these cookies that are used by third-party advertisers.

Third Party Privacy Policies

You should consult the respective privacy policies of these third-party ad servers for more detailed information on their practices as well as for instructions about how to opt-out of certain practices. sarifatunnaila.blogspot.com's privacy policy does not apply to, and we cannot control the activities of, such other advertisers or web sites. You may find a comprehensive listing of these privacy policies and their links here: Privacy Policy Links.

If you wish to disable cookies, you may do so through your individual browser options. More detailed information about cookie management with specific web browsers can be found at the browsers' respective websites. What Are Cookies?


Children's Information
We believe it is important to provide added protection for children online. We encourage parents and guardians to spend time online with their children to observe, participate in and/or monitor and guide their online activity.
sarifatunnaila.blogspot.com does not knowingly collect any personally identifiable information from children under the age of 13. If a parent or guardian believes that sarifatunnaila.blogspot.com has in its database the personally-identifiable information of a child under the age of 13, please contact us immediately (using the contact in the first paragraph) and we will use our best efforts to promptly remove such information from our records.

Online Privacy Policy Only

This privacy policy applies only to our online activities and is valid for visitors to our website and regarding information shared and/or collected there.
This policy does not apply to any information collected offline or via channels other than this website.

Consent

By using our website, you hereby consent to our privacy policy and agree to its terms.



Update
This Privacy Policy was last updated on: Tuesday, February 12th, 2019.
Privacy Policy Online Approved Site
Should we update, amend or make any changes to our privacy policy, those changes will be posted here.



foxyform

pemandangan indah

Rabu, 19 September 2018


Gimana sih jadi orang yang mengagumkan itu?
INI VERSIKU LOH YA :)

Menurutku untuk menjadi seseorang yang mengagumkan itu menjadi orang yang peduli dengan orang lain yaitu dengan cara membantu orang yang kesusahan (bukan termasuk nyontekin temen saat ulangan loh ya), dan yang lebih penting lagi sebenarnya berbakti kepada orang tua. Menjadi orang yang berbakti kepada orang tua itu menurutku orang yang sangat mengagumkan karena aku sendiri kadang masih suka ngeyel sama Ibu (Astaghfirullahaladzim). Kadang suka menyesal kenapa aku masih belum bisa mengontrol emosiku di depan Ibuku sekalipun. Walopun aku suka kadang kesel karna selalu di perintah ini itu tapi saat aku melihat ibuku menangis entah kenapa hatiku sangat sakit. Saat melihatnya menangis ingin sekali memeluknya tapi entah kenapa aku merasa malu (malu sama siapa coba? entahlah).
Oh iya selain itu gemar berhemat juga termasuk orang yang mengagumkan, hemat disini bukan dimaksud dengan pelit loh ya, yang aku maksud hemat disini bisa mengontol nafsu untuk berbelanja  hal hal yang tidak ada manfaatnya (dan lagi-lagi aku juga belom bisa ngontrol  :v). Bagi kaum cewek (kebanyakan sih cewek, tapi cowok juga ada sebenernya) hal yang sangat menyenangkan itu dengan berbelanja, apalagi kalo liat sesuatu yang lucu-lucu, langsung bisa kalap (itu aku heheh) nanti giliran pas di kasir langsung sadar kalo khilaf.  Jadi   kalo kita bisa mengurangi nafsu untuk berbelanja hal-hal yang kurang berguna berarti sudah menjadi orang yang mengagumkan. Woahhh
Masih banyak lagi sih sebenernya cara untuk menjadi orang yang mengagumkan.

MENJADI ORANG YANG MENGAGUMKAN YANG SEBENARNYA ITU TIDAK HARUS DENGAN CANTIK PARASNYA TETAPI DENGAN CANTIK HATINYA LAH SESEORANG ITU BISA DI KATAKAN MENGAGUMKAN.